>>>>>>Rio Tinto incar UKM
BLOOMBERG
HONG KONG Rio Tinto Group, perusahaan tambang terbesar kedua di dunia, mengincar perusahaan-perusahaan berskala kecil dan menengah dengan aset berkualitas sebagai target akuisisi.
"Kami akan membatasi merger dan akuisisi pada skala kecil-menengah [UKM], yang kami definisikan nilainya single digit dalam miliar dolar AS. Kami akan berhati-hati," papar Tom