Sunday 2 March 2014

Cara Mengatasi Tanaman Karet Mati Getah

"cara-mengatasi-menyembuhkan-mati-kulit-mati-getah-tanaman-karet-pupuk-organik-nasa-poc-nasa-hormonik-supernasa-pestona-glio" Aplikasi pupuk organik Nasa sangat efektif mengatasi mati getah pada tanaman karet.

Menyambung artikel mengenai “Cara Pemupukan Tanaman Karet”, berikutnya ada pertanyaan dari beberapa pelaku perkebunan karet mengenai bagaimana solusi untuk mengatasi tanaman karet yang tiba-tiba mati getah?

Baiklah, berikut ini akan diuraikan kiat mengatasi tanaman karet mati getah padahal usia dan fisik tanaman karet masih sangat bagus dan mestinya masih bisa produksi getah dengan baik. 

Tips memyembuhkan mati kulit atau mati getah pada tanaman karet dengan pupuk organik Nasa adalah : 

Siapkan air 15 liter Larutkan 3 sendok makan SUPERNASA ditambah pupuk urea 3 gelas.Per pohon berikan 1 – 2 liter. Siram di sekitar lingkar batang tanaman karet. Lakukan pemupukan ini setidaknya 2 minggu sekali. Maka dalam jangka waktu 15 hari sudah mulai normal hasil produksi getah karetnya. Berangsur-angsur produksi getah karet pun akan terus meningkat.

Tips menyembuhkan luka bekas sadapan pada kulit tanaman karet, kulit sadapan menghitam, memberantas jamur, sekaligus menyembuhkan mati kulit.

Caranya : Air 1 tangki semprot + POC NASA 6 tutup + HORMONIK 2 tutup + PESTONA 10 tutup + AERO 1 tutup. Semprotkan merata ke batang sadapan dengan interval 3 hari sekali.

Tips mengatasi penyakit JAP (Jamur Akar Putih) : Air 15 liter + GLIO 100 gr + SUPERNASA 4 sendok makan + UREA 3 gelas. Per pohon berikan 1 – 2 liter dengan cara disiramkan pada pangkal batang. Interval aplikasi setidaknya 2 minggu sekali. Dan ulangi sampai 3 kali aplikasi berikutnya.

Selama masa terapi penyembuhan penyakit jamur akar putih pada tanaman karet ini jangan menyemprotkan pestisida atau herbisida. Dan air yang digunakan untuk terapi juga disarankan menggunakan air sungai atau sumur yang tidak mengandung kaporit.

Pemesanan Produk Natural Nusantara (NASA)

Hubungi segera INTI GROW – Distributor Resmi PT Natural Nusantara
Jl. Wahid Hasyim No. 63 B Ngampilan Yogyakarta
Telp : (0274) 389986
Layanan konsultasi dan order :
081226523400, 085876267040
www.produknaturalnusantara.com

Posted in Panduan Budidaya Pertanian | No Comments »
Tags: aero, cara mengatasi mati getah, glio, hormonik, menyembuhkan mati kulit pada karet, pemupukan tanaman karet, pestona, poc nasa, pupuk organik nasa, supernasa, tanaman karet



buka artikel aslinya disini

close