Friday, 22 June 2012

UKM dan Mobilitas: Memahami Risiko dan Cara Mengatasinya



Sekadar mengatakan bahwa mobilitas adalah teknologi yang sedang jadi
tren adalah sebuah pernyataan yang terlalu dangkal. Kenyataannya, ada
sebuah tarikan besar untuk menggunakan perangkat mobile, seperti
smartphone dan tablet, yang menunjukkan adanya perubahan besar pada
prioritas bisnis dan bukan sekadar tren.

Generasi saat ini dan
masa depan yang menjadi bagian dari pekerja akan bingung
close