>>>>>>Sebarkan Ilmu Wirausaha ke Banyak Pemuda
Syammahfuz Chazati tidak lupa membagikan motivasi berwirausaha. Ia keluar masuk universitas memberi semangat para mahasiswa untuk membuka usaha. Bahkan, awal tahun ini Syam membuka YES!, lembaga pelatihan bisnis bagi pemuda.
PEMILIK merek Faerumnesia 7G, Syammahfuz Chasali tengah didera kesibukan. Bulan ini, ia harus mengurus produksi 3.000