>>>>Modal Bersaing dengan Kongsi dan Spesialisasi
Ada dua kelompok perajin di sentra sangkar perkutut Desa Dawuan Mangli, Jember, Jawa Timur. Pertama, perajin yang memproduksi sangkar burung yang memiliki kicauan merdu itu secara massal. Kedua, perajin yang membuat sangkar perkutut berdasarkan pesanan.
PESANAN pembuatan sangkar perkutut biasanya datang dari para penghobi burung bernama